Usai Tragedi Mina, Puluhan Jemaah Indonesia Belum Kembali ke Maktab

25 September 2015 19:27
Panitia Haji Indonesia di Mekkah mendapatkan informasi bahwa puluhan jemaah haji asal Indonesia belum kembali ke maktab usai tragedi Mina, Jumat (25/9/2015). Panitia masih berusaha menyisir untuk mencari keberadaan jemaah haji di Mina.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Primetime News Tragedi mina 2015

Primetime News Tragedi mina 2015