Tiga Polisi di Pusaran Kasus Penembakan Laskar FPI
MetroTV • 23 Maret 2021 21:21
Tiga anggota Polda Metro Jaya ditetapkan sebagai tersangka kasus unlawful killing (tindakan diluar hukum) terhadap 4 laskar FPI. Sejak awal Maret 3 anggota Polda Metro tersebut sudah dibebastugaskan. Cek Berita dan Artikel yang lain di