Timbun 2000 Liter BBM Jenis Solar, Pelaku Modifikasi Mobil Box
Udin Ali Nani • 01 Februari 2023 09:40
Satreskrim Polres Rembang berhasil meringkus pelaku penimbun BBM bersubsidi. Pelaku diketahui menggunakan modus mobil box yang dimodifikasi.
Saat ditangkap, petugas menemukan dua tangki dengan isi 2000 liter solar. Ia melakukan aksinya dengan berpindah-pindah SPBU agar tidak mencurigakan.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
(ARV)
Bagaimana tanggapan anda mengenai video ini?
-
-
-
-