Tak Bisa Masuk Malaysia, Ratusan Pengungsi Rohingya Masih Ditampung Dinsos Aceh
MetroTV • 13 Januari 2023 21:30
Sebanyak 241 pengungsi Rohingya masih menempati penampungan sementara di UPTD Dinsos Aceh.
Mereka tengah mengikuti pendataan dan registrasi dari Imigrasi Kanwil Kemenkumham Aceh dan UNHCR.
Dari total 241 pengungsi, 75 diantaranya perempuan dewasa, dan 40 anak-anak.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id
(ARV)
Bagaimana tanggapan anda mengenai video ini?
-
-
-
-