Menurutnya, Bali merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang terkenal akan pantainya sehingga ia beserta tim yang terlibat dalam pengerjaan dome mencoba mengimplementasikan dan memadukan bambu sebagai kearifan lokal dengan nuansa pantai di Bali. Pengerjaan dome rumah bambu ikut serta dibantu oleh masyarakat setempat terutama masyarakat di kawasan Desa Gianyar.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id. Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(ARV)