Melatih Kesabaran di Bulan Ramadan

Medcom • 24 Maret 2023 15:21
Islam mengajarkan seluruh aspek kehidupan termasuk menjaga kesabaran. Dengan sabar masalah yang kita hadapi akan menjadi lebih ringan. Dengan sabar masalah yang kita hadapi bisa diselesaikan dengan baik. Orang yang bisa menjaga kesabarannya adalah orang-orang yang spesial di mata Allah.

Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News


(ARV)

Video Advertorial Ramadan Ramadan 2023 Pos Indonesia