Penemuan Mayat Terikat di Kebun Karet Gegerkan Warga Lebak Banten

Medcom • 13 Januari 2023 18:22
Warga Desa Cihujan, Kab. Lebak, Banten dihebohkan oleh penemuan mayat. Mayat ditemukan di perkebunan karet dalam kondisi terikat.

Warga yang menemukan mayat langsung melaporkannya ke rekannya. Kini polisi sedang melakukan penyelidikan lebih lanjut.

Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News


(ARV)

Medcom Nasional Penemuan mayat