Sawi putih termasuk sayuran yang baik untuk penderita asam urat karena mengandung nutrisi baik, kaya antioksidan dan purin yang rendah. Berikut beberapa fakta terkait sawi putih untuk asam urat:
1. Sayuran kaya nutrisi untuk menjaga kadar asam urat seperti, serat, seng, zat besi, mangan, vitamin B9, B3, B6, A dan C
2. Mengatasi nyeri sendi berkat vitamin B3 berupa niacinamide
3. Meningkatkan fleksibilitas sendi dan mengurangi peradangan
4. Konsumsi tidak berlebihan karena akan mengakibatkan diare
5. Tinggi antioksidan untuk melawan radikal bebas yang masuk ke tubuh
Sumber foto: Freepik, Pexels
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
(ARV)