7 dari 10 Orang Bermasalah dengan Pencernaan, Tapi Tidak Sadar!

Medcom • 25 Maret 2025 09:30
Dalam menjalankan bisnis minuman fermentasi, tantangan terbesar bukan hanya menciptakan produk berkualitas, tetapi juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya kesehatan pencernaan. Banyak orang menganggap masalah pencernaan hanya sebatas diare atau sembelit, padahal dampaknya bisa lebih luas.

Di Indonesia, sekitar 7 dari 10 orang mengalami gangguan pencernaan tanpa menyadarinya. Masalah seperti GERD, alergi, jerawat, bahkan PMS yang tidak teratur bisa berhubungan dengan kondisi pencernaan yang kurang sehat. Sayangnya, masih banyak yang belum memahami hal ini, sehingga edukasi menjadi tantangan utama dalam memperkenalkan manfaat minuman fermentasi.
  

Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id

(rzs)

Medcom Hiburan Minuman sehat Probiotik Podcast Gak Pake Ordal