Ini Daftar Tarif Tol Trans Jawa

23 Mei 2018 13:32
PT Jasa Marga mengumumkan tarif Tol Trans Jawa untuk ruas Jakarta-Surabaya sebesar Rp351.500. Jumlah tarif ini dimulai dari ruas Tol Jakarta-Cikampek hingga ruas Tol Surabaya-Gempol dan Kejapanan-Gempol. Tarif tidak termasuk tarif ruas Tol Merak-Cikupa dan Cikupa-SS Tomang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Ramadan Mudik Lebaran 2018

Ramadan Mudik Lebaran 2018