Umat Buddha di Malang, Jawa Timur menyediakan hidangan berbuka puasa gratis bagi umat muslim setiap harinya selama bulan Ramadan. Kegiatan yang menyimbolkan toleransi ini sudah berlangsung selama 20 tahun sejak 1998. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id