Grup musik Project Pop memparodikan gaya foto selfie tiga pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta. Awalnya Project Pop meniru pose itu karena memilki jumlah anggota yang sama dengan tiga pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI yaitu lima laki-laki dan satu perempuan. Foto tersebut menjadi viral di media sosial.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id