KPK telah resmi melimpahkan kasus BG yang ditanganinya ke Kejaksaan Agung. Pelimpahan kasus tersebut karena proses hukum BG sudah memenangkan praperadilan. Plt Ketua KPK, Taufiequrrahman Ruki juga mengakui bahwa KPK kalah dalam kasus tersebut, Selasa (3/3/2015).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan follow Channel WhatsApp Medcom.id