Polres Garut Belum Rilis Hasil Prarekonstruksi Pembunuhan Rian

Marshalina Gita • 07 Agustus 2015 10:11

Hingga hari ini, Jumat (7/8/2015) pukul 08.00 WIB pihak Polda Metro Jaya atau Polres Garut belum merilis hasil prarekonstruksi yang kemarin dilakukan langsung bersama tersangka AK atas pembunuhan Rian yang merupakan Asisten Presdir XL.



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Pembunuhan asisten presdir xl

Metro News Pembunuhan asisten presdir xl