Ratusan santri dan ulama di Jember, Jawa Timur menggelar zikir bersama yang bertujuan untuk menjaga bangsa dari ancaman disintegrasi, aksi radikal dan ancaman terorisme. Untuk menjaga negara dari ketiga hal tersebut dibutuhkan peran serta semua pihak, tak terkecuali santri dan ulama. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id