Masuknya Mees Hilgers dan Eliano Reijnders ke Timnas Indonesia tentu menambah kekuatan. Untuk Mees Hilgers dapat memperkokoh barisan pertahanan yang telah dihuni Jay Idzes hingga Rizky Ridho. Sementara untuk Eliano Reijnders juga tak kalah hebat, akan menempati berbagai posisi. Eliano bisa memerankan seorang gelandang-serang, sayap-kanan maupun kiri.
"Yang jelas dengan kehadiran mereka itu memberikan energi baru untuk kekuatan Indonesia menghadapi Bahrain," ujar Pengamat Sepak Bola, Kesit Budi Handoyo.
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id (rzs)