Jadi Dokter Gigi, Begini Cara Rayn Wijaya Dalami Karakter

Medcom • 18 April 2025 13:18
Rayn Wijaya menunjukkan totalitasnya saat dipercaya memerankan Dokter Arman, seorang dokter gigi dalam film Tak Ingin Usai di Sini. Untuk memahami karakter Dokter Arman dengan lebih baik, Rayn melakukan riset mendalam seputar dunia kedokteran gigi.

Video: Medcom.id/ Rafi

Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id

(rzs)

Medcom Hiburan Film Tak Ingin Usai di Sini Rayn Wijaya