Anggota Komisi IX Fraksi PAN DPR, Saleh Partaonan Daulay, mengkritik jajaran pemerintah yang meminta masyarakat tidak panik dalam menghadapi virus corona. Faktanya, Istana Negara sendiri sudah mulai menerapkan pengamanan yang ekstra ketat.
Saleh mengatakan jika korona dirahasiakan justru akan membuat panik masyarakat Indonesia. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id