Hacker Anonymous Bertekad Serang ISIS di Internet

17 November 2015 18:03
Hacker Anonymous, kelompok beranggotakan peretas papan atas dari seluruh dunia mendeklarasikan perang terhadap ISIS. Deklarasi perang tersebut dilakukan untuk membalas aksi teroris di Paris, Prancis yang diklaim telah dilakukan ISIS, Selasa (17/11/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Wideshot Isis

Wideshot Isis