Mencegah Penyebaran Droplet

Medcom • 11 November 2020 10:25
Droplet adalah cipratan liur dari hidung atau mulut saat bersin, batuk dan berbicara. Penularan COVID-19 utamanya melalui droplet ini. Berikut cara mencegah penyebaran droplet:
  1. Selalu memakai masker saat di luar rumah
  2. Selalu menjaga jarak hindari tempat kerumunan
  3. Tidak berlama-lama di ruang tertutup
  4. Mencuci tangan pakai sabun secara berkala
Pemerintah melalui #satgascovid19 tak bosan-bosannya mengampanyekan #ingatpesanibu. Jangan lupa selalu menerapkan 3M, yakni #pakaimasker, #jagajarak dan #jagajarakhindarikerumunan, serta #cucitangan dan #cucitanganpakaisabun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Video Advertorial Ingat Pesan Ibu

Video Advertorial Ingat Pesan Ibu