Mengenal Kecanggihan ASUS Zenfone Selfie

24 September 2016 11:36
Di era seperti ini selfie tak lagi menjadi hal yang tabu dilakukan. Jutaan orang di seluruh dunia pasti pernah mengambil foto diri sendiri ini. Bahkan, seiring waktu selfie berkembang semakin populer mengikuti kebiasaan masyarakat luas. Hal ini menjadi peluang bagi ASUS untuk menciptakan ponsel pintar secara khusus yang bernama ASUS Zenfone Selfie.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Techno Lounge Teknologi

Techno Lounge Teknologi