Special Show Tak akan Ada di Java Jazz Festival Tahun Ini

03 Februari 2017 16:19
Java Jazz Festival akan kembali digelar di bulan Maret tahun ini. Kabar gembira bagi anda yang akan menghadiri pagelaran tahunan ini, karena tak akan ada special show di Java Jazz kali ini. Meskipun begitu, kualitas programnya akan sama bahkan lebih baik. 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Newsline Java jazz festival

Newsline Java jazz festival