Sebanyak 22 keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air PK-LQP diberikan pendampingan oleh tim psikologi di Bandara Depati Amir Pangkalpinang. Meski saat ini jumlah keluarga yang berad di Bandara Depati Amir telah berkurang, tim tetap bersiaga untuk memberikan pendampingan psikolog kepada mereka. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id