Banjir di Serdang Bedagai Berangsur Surut

22 September 2018 07:59
Banjir yang merendam ribuan rumah di sejumlah kecamatan di Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara berangsur surut. Sejumlah warga sudah kembali ke rumah masing-masing. Namun warga masih kekurangan pasokan air bersih.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Pagi Prime Time Banjir

Metro Pagi Prime Time Banjir