Bupati Resmikan Dua Puskesmas Termegah di Pangandaran

27 Oktober 2017 12:09
Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran meresmikan dua puskesmas termegah di Pangandaran, yakni Puskesmas Parigi dan Cikembulan. Meskipun dilengkapi dengan berbagai macam fasilitas, disini warga tidak akan dipungut biaya berobat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Puskesmas

Metro News Puskesmas