Serunya Lomba Adu Lambat Vespa di Parepare

14 April 2015 16:40
Pecinta vespa di Parepare, Sulawesi Selatan, menggelar lomba balap vespa. Bukannya lomba adu cepat, tapi peserta harus menempati posisi paling lambat untuk memenangkan perlombaan, Selasa (14/4/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Unik

Metro News Unik