Kekerasan Seksual Tertinggi di Riau, Ratusan Mahasiswa Unjuk Rasa

Fitra Asrirama • 20 Mei 2014 14:22

Metrotvnews.com, Pekanbaru: Ratusan mahasiswa menggelar unjuk rasa di Tugu Zapin, Pekanbaru, Riau, terkait maraknya kasus kekerasan seksual terhadap anak-anak di Provinsi Riau, Selasa (20/5/2014). Mahasiswa menuntut aparat hukum menjatuhkan sanksi seberat-beratnya terhadap pelaku kejahatan asusila. Lihat video di sini: http://youtu.be/aoi0MGsHQx8



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Unjukrasa

Metro News Unjukrasa