Usai terjadinya gempa berkekuatan 7,9 skala richter yang melanda Nepal, sebanyak delapan orang WNI yang berada di negara tersebut belum dapat dihubungi. Ibu salah satu WNI tersebut menyatakan bahwa ia telah hilang kontak dengan anaknya tersebut saat gempa terjadi, Senin (27/4/2015). Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id