Peserta Parade Cinta NKRI Kibarkan 17.500 Bendera Merah Putih

20 November 2016 10:13
Sekitar 20.000 peserta memeriahkan Parade Budaya Cinta NKRI yang digelar di seputaran Monas hingga Bundaran HI Jakarta Pusat. Uniknya, dalam parade ini dikibarkan 17.500 bendera merah putih serta menyajikan kebudayaan nasional. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Parade budaya

Metro News Parade budaya