Pentingnya Mengenali Karakter Pasangan dalam Berumah Tangga

15 Desember 2017 13:13
Kasus pembunuhan yang dilakukan oleh orang-orang terdekat semakin sering terjadi. Seperti kasus mutilasi yang dilakukan suami terhadap istrinya di Karawang, Jawa Barat. Psikolog Mira Amir mengatakan pentingnya mengenali karakter pasangan dalam rumah tangga untuk menghindari terjadinya pertengkaran dalam rumah tangga.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Mutilasi mayat

Metro News Mutilasi mayat