Polda Jabarkan Siapkan Pengamanan Pelantikan DPR

30 September 2014 16:42

Metro Sore: Antisipasi gelombang demonstran yang akan menuju ke Jakarta saat pelantikan anggota DPR dan DPD RI, Kepolisian Daerah Jawa Barat akan melakukan penyekatan di enam wilayah yang berbatasan langsung dengan Jakarta.



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro News Pengamanan

Metro News Pengamanan