Tren ini memiliki konsep perawatan kulit yang berfokus pada penggunaan bahan-bahan alami dan ramah lingkungan.
Beberapa brand sudah mengedepankan clean beauty sebagai produk yang mengandung bahan alami, sementara yang lain lebih mengedepankan sustainability untuk berkelanjutan.
Menurut Populix, perusahaan riset berbasis teknologi asal Indonesia, produk-produk yang menekankan penggunaan bahan alami, minim bahan kimia, dipilih oleh 54 persen responden sebagai tren yang akan bertahan dalam 3-5 tahun ke depan.
Jika membandingkan dengan kedua generasi saat ini, minat terhadap clean beauty lebih tinggi pada generasi milenial dibanding gen Z. Hal ini menunjukkan kecenderungan konsumen usia lebih matang untuk lebih peduli pada keamanan bahan dan dampaknya terhadap kulit dalam jangka panjang.
Sumber : pexels.com
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id (rzs)