3 Cara Atasi Mata Bengkak Secara Alami

Medcom • 24 Maret 2022 18:25
Mata bengkak disebabkan oleh penumpukan cairan akibat kurang tidur, kelelahan, atau menangis berlebihan. Berikut adalah beberapa pengobatan alami yang dapat kamu ikuti untuk mengatasinya:
  1. Mentimun, letakkan irisan mentimum dingin sekitar 15 menit di area mata
  2. Kentang, letakkan irisan kentang selama 10 menit akan membantu menenangkan mata
  3. Lidah buaya, oleskan gel yang telah didinginkan akan membantu mengurangi pembengkakan di bawah mata
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.

Sumber Foto: Freepik
(Indah Sugiarahma)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Medcom Lifestyle Tips kesehatan Kesehatan mata

Medcom Lifestyle Tips kesehatan Kesehatan mata