Menikmati Liburan di Kapal Pesiar dengan Harga Miring

Medcom • 05 November 2025 14:32
Swedia: Berlibur dengan kapal pesiar seringkali identik dengan kemewahan dan pasti harganya yang sangat mahal. 

Namun di Eropa Utara khususnya di Swedia, Finlandia, dan Estonia, berlibur dengan kapal pesiar menawarkan paket liburan lengkap dengan harga terjangkau.

Dibanderol dengan harga tiket sekitar 400 rb hingga 800 ribu per orang, kalian bisa merasakan kapal pesiar yang tampak megah dan mewah, termasuk fasilitas kamar serta hiburan selama berlayar.

(Ahmad Mumtaz Albika Musyarrif) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id

(dpa)

Medcom Lifestyle