SM Entertainment juga menegaskan komitmennya untuk terus memberikan dukungan penuh agar Taeyeon semakin bersinar sebagai artis global. Sebagai salah satu vokalis K-Pop paling berpengaruh, Taeyeon kembali menunjukkan loyalitasnya kepada agensi yang telah mendampinginya selama 19 tahun terakhir.
Sebagai perayaan 10 tahun debut solonya, Taeyeon baru saja merilis album kompilasi Panorama: The Best of TAEYEON.
Sumber: Instagram/@taeyeon_ss
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(rzs)