Para Tahanan KPK pun Gunakan Hak Pilihnya

10 April 2014 10:25

Metrotvnews.com, Jakarta: Kemarin merupakan pesta demokrasi bagi semua tidak terkecuali untuk tahanan KPK, para tahanan KPK masih tetap bisa menggunakan hak pilih mereka masing-masing. Umumnya mereka masih percaya dan memilih parpol yang pernah mereka gunakan sebagai kendaraan politik untuk meraih kekuasaan.

 



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV Pemilu 2014

Indonesia Memilih TV Pemilu 2014