Pemungutan Suara di 91 TPS di Sukabumi Akan Diulang

Apit Haeruman • 10 April 2014 10:37

Metrotvnews.com, Sukabumi: KPU Kota Sukabumi akan melakukan pemungutan suara ulang di 91 TPS di tujuh Kecamatan di Sukabumi lantaran tertukarnya surat suara. http://youtu.be/UKaz8E1zegM



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV Pemilu

Indonesia Memilih TV Pemilu