Ratusan Warga Datangi Kantor Panwaslu Lampung Selatan

Ila Fadilasari • 29 April 2014 15:33

Metrotvnews.com, Lampung Selatan: Ratusan warga dari Kecamatan Ketibung, Kalianda mendatangi kantor Panwaslu Lampung Selatan, Selasa (9/4/2014), menuntut dibatalkannya keterpilihan caleg yang sudah melakukan praktek politik uang pada pileg 9 April 2014. Barang bukti berupa sembako dan sejumlah uang bahkan saksi dan terlapor juga sudah diperiksa Panwaslu, namun hingga belum ada tindakan yang nyata. Lihat video di http://youtu.be/xPf1n3yVmZM



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV Pemilu

Indonesia Memilih TV Pemilu