PDIP Menduduki Posisi Teratas Perolehan Suara

10 April 2014 08:24

Metrotvnews.com, Jakarta: Hasil penghitungan cepat atau Quick Count yang dilakukan oleh Lembaga Indikator Politik Indonesia bekerja sama dengan Metro TV memperlihatkan keunggulan PDI Perjuangan pada pemilu legislatif kali ini, posisi kedua dan ketiga diduduki oleh Partai Golkar dan Partai Gerindra. PDIP memperoleh suara sekitar 18,9%, Partai Golkar 14,65% suara, dan Partai Gerindra memperoleh suara 12,26% suara. Sementara pemenenang Pemilu 2009, Partai Demokrat ada di posisi keempat dengan perolehan suara yang tak jauh dari PKB, dan partai baru yang mengikuti pemilu, Partai Nasdem memperoleh suara yang berarti bahkan mengalahkan partai lama yaitu PPP, PKS, dan Hanura, sementara PBB dan PKPI berada di posisi terbawah dengan perolehan suara di bawah 2%.



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV Pemilu 2014

Indonesia Memilih TV Pemilu 2014