Polisi Belum Temukan Empat Penambang Emas yang Tertimbun

11 Februari 2015 23:48
Tim evakuasi gabungan dari Polres Cianjur hingga malam ini terus melakukan proses evakuasi terhadap empat penambang emas yang masih tertimbun di dalam lubang di Cianjur, Jawa Barat, Rabu (11/2/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Headline News Penambang emas terjebak

Headline News Penambang emas terjebak