NasDem Nilai UU Pilkada Sudah Ideal

03 Juni 2016 18:41
Partai NasDem menilai Undang-undang Pilkada yang telah disahkan DPR sudah ideal. Sejumlah poin krusial seperti syarat mundur anggota DPR yang mengikuti Pilkada dan syarat dukungan partai politik dan calon perorangan, hasilnya dianggap sudah sesuai harapan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Headline News Revisi uu pilkada

Headline News Revisi uu pilkada