Fatamorgana Kinerja DPR

21 Maret 2018 08:45
Pemimpin DPR kini berjumlah enam orang setelah Utut Adianto dari Fraksi PDI Perjuangan dilantik kemarin. Penambahan jumlah pemimpin itu diharapkan menjadi amunisi untuk memacu kinerja dewan. Akan tetapi, selama ini DPR kerap tidak tunduk pada logika kewajaran seperti DPR yang mestinya tidak antikritik karena dalam tubuhnya bersemayam roh demokrasi. Karena itulah, jika melihat tabiat mereka selama ini, berharap DPR berubah bagaikan fatamorgana.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Editorial MI Video Uu md3

Editorial MI Video Uu md3