Nasi Goreng Beras Cerdas Pecahkan Rekor Muri

16 November 2015 20:20
Ribuan kotak nasi goreng beras cerdas berbahan singkong dan jagung disajikan gratis untuk ribuan peserta kirab ontel nusantara di Universitas Jember, Jawa Timur. Beras cerdas merupakan beras sehat berprotein tinggi yang bagus untuk dikonsumsi pengidap diabetes dan darah tinggi, Senin (16/11/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Wideshot Kuliner

Wideshot Kuliner