Kabar Burung Pencopotan Kabareskrim Santer di Kalangan Netizen

02 September 2015 20:56

Kepala Badan Reserse Kriminal (Kabareskrim) Komisaris Jenderal Polisi Budi Waseso alias Buwas dikabarkan akan dicopot dari jabatannya sebagai Kabareskrim. Kabar pencopotan Buwas ini santer di kalangan netizen yang membuat gerakan tagar #Copotbuwas dan beredar petisi bertajuk 'Copot Kabareskrim Budi Waseso' di situs Change.org, yang sudah diikuti 19 ribu orang lebih, Rabu (2/9/2015).



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Trending Topic Budi waseso

Trending Topic Budi waseso