Ilmuwan Temukan Planet Kesembilan di Sistem Tata Surya

21 Januari 2016 22:11
Para astronom Amerika mengatakan memiliki bukti kuat bahwa ada planet kesembilan dalam sistem tata surya ini yang mengorbit jauh, bahkan melebihi planet kerdil Pluto. Tim dari Institut Teknologi California (Caltech) belum melakukan pengamatan langsung untuk mengonfirmasi kehadiran planet baru ini. Tapi jika ini terbukti, benda yang diduga planet ini memiliki massa 10 kali lebih berat dari Bumi, Kamis (21/1/2016).


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Trending Topic

Trending Topic