Surya Paloh: Masih Ada yang Menertawakan Politik Tanpa Mahar

16 Juli 2018 14:47
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menegaskan bahwa politik tanpa mahar yang dijalankan partainya sungguh-sungguh dilakukan. Namun menurut Surya Paloh masih ada yang menertawakan hal tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Special Event Partai nasdem

Special Event Partai nasdem