Orangtua pecandu narkoba kerap dijadikan 'ATM' oleh aparat penegak hukum yang nakal. Hal itu dilihat sendiri oleh Kepala Yakita Sri Wahyuni saat membantu menangani kasus narkoba, Jumat (26/2/2016).
Bagaimana tanggapan anda mengenai video ini?