Sensasi Monster Seafood Roll Sepanjang 90 Cm

12 Februari 2017 14:27
Bagi Anda pecinta seafood bisa mencoba sensasi rasa lezat berbagai macam olahan seafood yang diisi ke dalam sandwich bun sepanjang 90 centimeter. Menu baru ini bernama Monster Seafood Roll with Cajun Aioli Sauce, yang hanya bisa Anda nikmati di Bulan Februari 2017 saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

News Log

News Log