Permintaan Prangko Edisi Khusus Asian Games Meningkat Drastis

24 Agustus 2018 00:04
Permintaan prangko edisi khusus Asian Games yang dijual di Kantor Pos Palembang, Sumatera Selatan meningkat drastis. Bahkan edisi prangko terbaru untuk bulan Agustus yang sudah disiapkan pun sudah habis terjual. Selain diburu masyarakat umum, prangko itu juga banyak diminati para atlet, ofisial dan kontingen dari berbagai negara peserta Asian Games.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metrosports Asian games 2018

Metrosports Asian games 2018