Gelaran Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang belum lama telah selesai. Kini Indonesia tengah bersiap untuk menjadi tuan rumah di ajang Asian Para Games pada 6 hingga 13 Oktober 2018. Oleh karena itu Stadion Utama GBK tengah berbenah untuk ajang olah raga yang tidak kalah seru tersebut. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id